Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2018

Kit Power Rakitan Yang Mantap Untuk Lapangan

Gambar
Kit amplifier memang menjadi komponen sound system yang sangat vital, dimana kit ampli yang berperan sebagai alat untuk mengolah signal suara dari sumber suara. lantas apa sajakah kit rakitan yang bagus untuk lapangan,agar suara yang dihasilkan memuaskan ,berikut kit dan kisaran harga Kit PA JBL 2500Watt , kit ini memang dikenal memiliki suara yang mantap serta bersih hampir tidak ada nois , Kit ini menggunakan TR final 15 sett atau 30biji . Kit sudah dilengkapi input  dan potensio volume, kit ini mampu di suplay daya hingga 90vdc dengan travo 40A. Harga kit JBL-6293 ini berkisar 300-400 ribu. Kit PA Yiroshi 1800W. kit ini sudah banyak orang yang menggunakan, bahkan saya sendiri menggunakan kit ini untuk speaker 15"x4. suaranya mantap. Saya menyuplai kit ini 60v CT 30A murni, dan memang tidak mengecewakan hasilnya mantap. karakter suara bisa mid low,tapi bagus juga untuk sub bagi yang kepepet. Harga kit ini berkisar 270-300ribu. Kit PA Axl Audion, Kit jenis ini memang tidak kalah

Skema Box X-TRO 3 Way Horn

Gambar
Skema Box X-tro yang di desain unik dan mengeluarkan 3 karakter suara yaitu Low,Mid,High. Berikut datanya Sub hp: 40,5 hz (For a single cabinet a side 45Hz can be used) lp: 91,0 hz low hp: 99,2 hz lp: 297 hz mid hp: 315 hz lp: 2,38 khz high hp: 2,45 khz Delay: sub 0 low 5,99 ft 1,82 mtr 5,31 msec mid 6,81 ft 2,07 mtr 6,04 msec high 7,21 ft 2,19 mtr 6,40 msec sub1 40-50Hz (depending on number of cabinets) gain: personal taste Q = 3-4 sub2 105 hz -1,0 db Q = 4,410 mid 2,25 khz + 4,0 db Q = 1,215 high 14,3 khz +1,0 db Q = 1,789 

Cara Mengetahui Phase Speaker Dengan Mudah

Gambar
Selamat datang para soundman indonesia yang setia berkunjung kesitus saya,kali ini saya akan memberikan tips Cara Mengetahui Phase Speaker Dengan Mudah ,meskipun sepele namun jangan dianggap sepele soal suara, karena jika phase salah suara yang dihasilkan akan cempreng alias suara bass hilang. makanya mengecek phase pada speaker menjadi pekerjaan yang vital karena sangat penting bagi suara yang dihasilkan oleh sound system teman sekalian. bagi teman sekalian pasti pernah dong kebingungan kenapa suaranya hilang ketika pakai dua speaker,tapi kalau pakai satu speaker suaranya bagus serta ngebass. Dulu sebelum saya tau sound begini saya kebingungan kenapa suaranya cempreng setelah pakai dua speaker, kemudian saya tanya ke tukang servis akhirnya disuruh beli rokok baru dikasih tau caranya dengan membalikan kabel minus dan plus. lalu bagaimana kalau speaker sudah terlanjur dipasang trus ditumpuk, gampang caranya lihat gambar dibawah.  Caranya adalah menggunakan batrai kotak 9volt dc,atau bat

Skema Box Sub Low 12" tipe BR011

Gambar
Skema box sublow BR011 ini hanya memakai speaker berukuran 12" saja, cocok digunakan didalam ruangan ,selain minimalis suara yang dihasilkan sangat bagus. desain yang portabel dan dapat menghasilkan suara hingga 20htz.

Skema Box Bass Reflex 15 inch Tipe BR030

Gambar
Skema box reflex yang menggunakan speaker berukuran 15 inch ini mempunyai karakter suara sub yang rendah ,sehingga cocok dipakai di dalam ruangan maupun luar ruangan. Bentuk box yang simpel serta tidak ribat dalam pembuatanya membuat box ini sangat banyak dijumpai dimana-mana. bentuknya menyerupai box model miniscoop namun didalam box ini lebih plong alias tidak terlalu banyak sekatan. berbeda dengan box miniscoop yang menggunakan sekatan menyerupai horn yang memiliki karakter suara sublow menurut saya sendiri.

Skema Box Subwoofer 15 inch Bass Jauh Tipe 15.00 SW HORN LOADED

Gambar
Skema Box speaker subwoofer ukuruan 15 inch dengan karakter suara sub horn dimana suara yang dihasilkan box speaker subwoofer horn ini bass nya mampu menjangkau sampai jauh . pembuatan box memang sedikit rumit,namun sesuai dengan suara yang di hasilkan. meski hanya menggunakan speaker 15" saja tapi bisa membuat dada sesak, admin mencoba sendiri menggunakan speaker RCF 15" dan saya kawinkan dengan box speaker Horn Loaded 1850 Skema box ini sama dengan Skema Box Turbo 18" Untuk Lapangan Bass Super Jauh credit: speaker plans

Penyebab Bass Tidak Bisa Jauh dan Sember

Gambar
Bagi beberapa orang mungkin masih bingung kenapa box speaker yang mereka buat tidak maksimal, justru box yang mereka bikin malah loyo ,suara bass tidak bisa menjangkau jauh serta suaranya pecah atau sember padahal sudah menggunakan speaker yang bagus serta box model yang bagus, namunperlu anda ketahui banyak dari beberapa mereka kurang tau mengenai kunci box speaker yang bagus. Baca juga : Skema box speaker turbo bass jauh  Berawal dari pengalaman admin sendiri saat membuat box speaker tipe Horn Loaded 1850 seperti gambar disamping ini, triplek yang saya gunakan berukuran 18mm ,dan menggunakan lem kayu merek fox. entah kenapa ketika saya coba suara yang dihasilkan kurang maksimal,suara bass tidak bisa jauh serata suara bass buyar alias kebelakang dan kesamping. padahal saya pernah dengar box speaker ini jarak 1km suara sub nya masih jelas ,kemudian saya mendekat jarak 100 meter tepatnya disebuah warung, betapa heranya kaca-kaca diwarung itu bergetar-getar. namun suara box speaker say

Skema Box High Horn RAMAYANA

Gambar
Skema  Midle horn yang memiliki suara yang jelas serta lontaran suara yang jauh ini memiliki suara mid yang tebal,  contoh seperti yang dipakai sound system kondang RAMAYANA sound system.

Contoh Rangkaian 2018 Skema ukuran box speaker 10"x2

Gambar
CONTOH SKEMA BOX SPEAKER 10 INCH Speaker 10inch udah jadi banyak di pakai untuk mengantikan speaker yang berukuran 12inch sebab tak sekedar sederhana mutu vocal termasuk baik tak sekedar maraknya product keluaran baru yang berukuran 10" dengan type neodium kelebihan speaker 10inch sebetulnya udah dianggap kualitasnya dengan karakter kering maka banyak orang mengunakan komponen ini dikarenakan sebetulnya untuk speaker 10inch udah banyak yang melebihin spesifikasi speaker 12inch bukan cuma itu speaker 10inch lebih siple di bandingkan speaker yang berukuran 12inch dengan susunan sama sperti ukuran 12inch layaknya gambar di atas udah mampu di pakai terhadap acara hajatan atau acara kecil buat lapangan termasuk mampu haya di pakai untuk monitor audio. sebab wujud boxnya tinggi dan terlalu cocok diletak subwoofer 15inch dibawahnya supaya jadi asooi Untuk speaker dibawah ini terlalu cocok dijadikan box speaker monitor pangung dengan tampilan yang mungil dan siple, dengan mengunakan speak

Contoh Rangkaian BH218 skema box speaker subwoofer 18''x2 lapangan suara jauh 2018

Gambar
Ukuran skema box speaker ukuran 18inch isi dua mantap MODEL : BH218 Contoh Rangkaian BH218 skema box speaker subwoofer 18''x2 lapangan suara jauh 2018 . Skema box speaker di bawah merupakan skema box speaker paling baru yang menjadi banyak peminatnya banyak yang menghendaki skema box speaker ini lebih-lebih di pulau jawa , skema box speaker ini di menggunakan untuk acara organ tunggal dan konser besar dikarenakan sesungguhnya punya mutu suara yang tidak tipis dan bertenaga, skem abox speaker 18inch isi dua ini bida di dengar di jarak jauh cocok bagi anda yang dambakan mencari skema box speaker untuk lapangan. Contoh Rangkaian BH218 skema box speaker subwoofer 18''x2 lapangan suara jauh 2018 Skema box speaker diatas drastis ke scoop namun bersama dengan skema yang dibuat bersama dengan volume lebih kecil, menggunakan bahan yang terbuat dari multiplek untuk bahan utama bersama dengan memaku mengunakan scrup agar kuat, bersama dengan tampilan skem abox spekar seperti diata

Contoh Rangkaian Skema box speaker 12inch x2 Suara Joss

Gambar
Selamat mampir di blog ini,  di sini saya akan membagi Contoh Rangkaian Skema box speaker 12inch x2 Suara Joss isikan dua yang di peruntuhkan untuk sound lapangan,  Box speaker ini mempunyai komponen speaker terdiri berasal dari dua unit 12inch dan satu unit 8inch dan di tengah-tengah antara speaker 12inch terdapat drive twitter , tetapi kecuali anda tidak ingin mengunakan speaker berukuran 8inch termasuk bisa, tetapi drive berasal dari twitter di ganti posiainya jadi di atas, Contoh Rangkaian Skema box speaker 12inch x2 Suara Joss Skema box speaker 12inch isikan dua disertai bersama twitter saat ini ini sedang ngetren di kalangan para sound enginer mereka berlomba-lomba mencari suatu bentuk berasal dari box speaker agar dapat menghasilkan suara 3wey sekaligus bersama komponen speaker lecil, Biasanya box speaker ini di isikan bersama komponen speaker 12inch yang tidak kerucut dengan sebutan lain sifat loe mid,,bukan fullrange sesudah di kasi drive twitter mala slema ini jadi fullrange

Skema Box 12" + 2" Horn Loaded Mid High Suara Joss

Gambar
Buat anda yang masih bingung mencari Skema box untuk pasangan speaker anda mungkin inilah box yang cocok digunakan ,Skema Box 12" + 2" Horn Mid High  ini di desain model horn/terompet sehingga suara yang dikeluarkan sangat keras.lantang serta bisa menjangkau jarak jauh. selain itu box ini juga irit sama power ampli karena hanya dengan sedikit volume power ,suara yang dikeluarkan sudah cukup untuk membangunkan tetangga. Pastikan selalu menggunakan komponen-komponen yang bagus agar suara yang dihasilkan juga maksimal.,

Skema Box 12" Untuk Mid Low Suara Mid Lantang

Gambar
Skema box 12" midle ini memang sangat cocok digunakan untuk lapangan maupun organ tunggal, skema box ini mirip dengan box gajahan 15" yang digunakan RAMAYANA sound system. hanya saja box ini menggunakan speaker 12" single, untuk suara box ini memiliki suara mid yang tebal serta lantang. Skema box ini cocok dikawinkan dengan box turbo serta planar yang memiliki lontaran Bass yang jauh. Recomendasi speaker untuk bok jenis ini gunakan speaker yang mempunyai watt besar seperti RCF,AND,JbL dll. Lihat juga skema ukuran box speaker 12" lapangan yang tidak kalah bagus Kumpulan Box Monitor Panggung 15" dan 12" Skema Box 12" + 2" Horn Loaded Mid High Suara Joss Skema Box 12" Untuk Mid Low Suara Mid Lantang Skema Box Bass Reflex 12 inch Skema Box CBS 12" Skema Box Horn Subwoofer 12" Rumahan Skema Box Punisher-MK2 Horn Bass 12" Skema Box Speaker Fullrange 12" Suara Jauh Skema Box Speaker Sub Model Cubo 12" Mantap Skema Box Sub

Skema Box Dobel Sub Reflek 18" Suara Mantap

Gambar
Buat anda yang mencari Skema Box sub untuk lapangan, inilah box yang cocok untuk anda gunakan, Desaib box subwoofer dengan kemampuan tingkat tinggi, dan box jenis ini mampu bersaing dengan box speaker  F218 Funktion One dalam hal SPL dan respon rendah,  Box yang dirancang dengan sebutan hybrid horn/refl ex ini memiliki suara yang bagus serta bertekanan tinggi dan mantap, tak heran jika diperancis box jenis ini sangat disukai disana. Box jenis ini Sensitivitasnya adalah 104.5dB 1w (2 volt 4 ohm) @ 1m Secara teoritis SPL kontinu maksimum: 137.5dB dan puncak 143.5dB Low response: One cabinet : 43Hz -3dB 39Hz -6dB 35Hz -10dB Four cabinets : 38Hz -3dB 34Hz -6dB 29Hz -10dB Saran pass filter yang tinggi: 34Hz 24dB / oct Butterwort.

Skema Box Midle 10" Horn Tipe PA-MID-HI10 Untuk Lapangan

Gambar
Skema box midle tipe PA-MID-HI10 ini memang sangat cocok untuk lapangan , Bentuk box model horn biasanya memiliki lontaran suara yang jauh, serta mid yang keluar juga tebal ,menggunakan double speaker + tweetter  . Untuk hasil maksimal gunakan speaker berkualitas seperti RCF,Faboulus,serta merek-merek lainya.

Kelebihan Effect Vocal Alesis

Gambar
Setiap sound system pasti memiliki Effect Vocal untuk menampilkan suara dengan effect yang bervariasi, salah satunya adalah Effect vocal jenis Alesis, Effect Vocal jenis ini memang sangat banyak digunakan oleh pemilik rental sound system maupun rumahan selain suaranya yang nyes nyes juga harganya terjangakau. Selain itu mengoprasikanya juga tidak terlalu sulit karena sudah ada petunjuk effect yang diinginkan, ada macam-macam Effect Vocal alesis ada Effect Vocal Alesis Midiverb 4, Effect Vocal Alesis Microverb 4, banyak tipe dan pasti banyak juga perbedaan diantara mereka, namun bagi pemilik rental yang pas-pasan bisa menggunakan Effect Vocal Alesis Microverb 4 KW alias bukan asli, namun jangan kawatir, Effect Vocal Alesis Microverb 4 KW ini juga tidak kalah dengan effect vocal yang asli ,selain suaranya bagus harganya juga terjangkau, sekitar 1000000 (satu juta rupih) saja. Saya sendiri pernah menggunakan Effect Vocal Alesis Microverb 4 KW dengan harga Rp 950 ribu ,dan sudah bisa mengh

Harga dan Spesifikasi Speaker ACR FABULOUS 10" ARRAY 2560M

Gambar
  Harga dan spesifikasi acr fab 2560M                               Impedance                                                                 Frequency Response DataSheet Diameter Speaker (inch/mm) Impedansi (Ω) Maximum power (Watt)* Lebar daerah frekuensi (Hz) SPL (2.83 V / 1 m) (dB) Diameter cone efektif (mm) Medan magnet (T) Berat magnet (Kg/Oz) Voice coil diameter (mm) Voice coil material     10 inch /254 mm 8 Ω 400 Watt* 68 Hz – 6.2 KHz 98 dB 216 mm 1.23 T 1.98 kg / 69.30 Oz 60.55 mm Till THIELE SMALL PARAMETER Frekuensi Resonansi / Fs (Hz) DCR (Ω) Qts Qes Qms Mms (g) Cms (mm/N) BL Product (Tm) Vas (liters) No (%) Sd (cm²) Xmax (mm)     68 Hz 5.2 Ω 0.33 0.34 9.48 33.9 g 0.19 mm/N 14.4 Tm 31.8 liters 2.32 % 349.7 cm² 5.4 mm – * IEC 268-5, (in box system, cut.off 20-500 Hz) Harga Berkisar 550 - 600 ribu. beda daerah kadang beda harga.

Skema Box Sub Horn 18" Tipe Peavey DTH18 Bass Matap

Gambar
Skema Box speaker Model Peavey DTH18 Skema jenis ini sangat digandrungi pecinta sound system luar negri, selain suaranya mantap didada pembuatanya juga lumayan ribet hehe.